Thursday, November 17, 2011

Membuat Database di 000webhost.com

Semarang, 16 November 2011 dikamarku sendiri yah dari pada bertindak yang tidak senonoh mendingan bikin mencet-mencet tombol keyboard. Meskipun sendirian ditengah malam ini namun masih ditemani oleh temanku yang setia Aspire 4730Z. Kita berdua berkolaborasi memunculkan goresan-goresan huruf dan kata yang terkumpul menjadi paragraf-paragraf yang semoga bermanfaat bagi insan-insan yang memperhatikan.

Sekarang banyak sekali paket-paket cms yang menawarkan secara freeware (gratis) maupun shareware (berbayar). Salah satu prasyarat dalam membangun sebuah site yang berbasis cms adalah membuat sebuah database. Aplikasi yang menyediakan pembuatan database tidak hanya mysql tetapi secara dominan penyedia hosting menggunakan mysql dalam fitur hosting yang mereka tawarkan. Mungkin agak berbeda sedikit untuk kali ini, dikarenakan dalam artikel ini membuat sebuah database dari hosting yang freeware (www.000webhost.com).

pengen nggawe database tenan pora? nek iyo, monggo mampir ning http://ul1n.wordpress.com/

No comments:

Post a Comment

Popular Posts